Skema Bisnis
Siomay Sahabat
Siomay ikan tilapia merah
Siomay pangsit
Siomay tahu goreng
Siomay tahu rebus
Siomay kembang tahu
Siomay isi telur bebek
Siomay isi telur ayam
Siomay isi keju
Siomay terong
Siomay pare
Siomay labu
Siomay kol
Siomay panjang
Kentang kukus, tersedia sebagai pengganti nasi
Skema bisnis Siomay Sahabat dalam jejaring Goroader.com dapat dijalankan dengan pilihan skema bisnis berikut ini:
Skema bisnis sebagai pengusaha mandiri dengan menggunakan motor yang ada, dapat klik di sini.
Skema bisnis sebagai pengusaha mandiri dengan bertindak sebagai business hub siomay dan merekrut mereka yang mempunyai motor, dapat klik di sini.
Keduanya tidak bisa dilakukan serentak, harus dipilih salah satunya.
Jika belum mempunyai cukup sumber daya, maka pilihan 1 paling mudah. Cukup bermodalkan motor saja yang disiapkan untuk membawa dagangan.
Sedangkan pilihan ke 2, memerlukan investasi lebih besar seperti, freezer, mobil, dan sebagainya.
Jika pilihan 1 yang dipilih lebih dahulu ketika sudah mempunyai kecukupan sumberdaya, maka dapat mengambil pilihan ke 2 dan biarkan orang lain yang meneruskan pilihan 1 dibawah business hub kita.
Ayo dorong terus usaha mandiri berbasis komunitas, ini bukan sekedar usaha rintisan saja, namun bentuk perlawanan untuk sistem kapitalis yang tamak dan memberdayakan para peternak dan pengusaha mandiri agar lebih berdaya dan kaya.
Semangat siomay!